
Webuzo adalah salah satu Single User Control Panel. Anda dapat menginstal Webuzo pada setiap Virtual Server, Dedicated Server.
Webuzo adalah server Control Panel tunggal yang cukup lengkap. Fitur yang ada didalamnya antara lain :
- Domain managemen,
- FTP Users management,
- Database management menggunakan MySQL dan Rockmongo,
- DNS Zone Management
- MXEntry records management,
- Manage CRON,
- Advanced Security with IP Block,
- Terintegrasi dengan aplikasi bundle dari softaculous, yaitu kumpulan script siap pakai yang bisa kita install ke server. Ada lebih dari 200 Apps, aplikasi. Aplikasi yang ada bisa anda Lihat disini : AZKHOSTING
Webuzo tersedia dalam 2 versi yaitu berbayar dan gratis
1. Versi Gratis (Free)
- One License per server
- Free Webuzo Upgrades
- Free Scripts Upgrades
- Support related to Softaculous via the Support Forums
- 59 scripts are included
- No renewal is required. It can be upgraded to Premium License anytime
2. Versi berbayar (Premium)
Untuk versi Premium, akan mendapatkan semua fitur yang ada di webuzo dan softaculous. Ada lebih dari 200 Apps, aplikasi. Aplikasi yang ada bisa anda Lihat disini : AZKHOSTING
Pihak webuzo memberikan versi premium gratis selama sebulan. Jadi kita bisa mencoba versi premium selama sebulan. Setelah batas waktu habis, webuzo di server kita akan tetap jalan, tetapi fitur premiumnya akan hilang/non aktif.
Untuk mendapatkan Free Licensi Premium Webuzo, silahkan Klik disini : Gratis Premium Webuzo